apa itu OJK? apa bedanya OJK dengan Bank Central?? OJK (Otoritas Jasa Keuangan) adalah sebuah lembaga yang mengawasi perbankan dan lembaga keuangan lain bukan bank seperti perusahaan asuransi, perusahaan pembiayaan yang akan mengawasi ekonomi perbankan. bedanya dengan Bank central yaitu kalau Bank central tugasnya membuat kebijakan dan peraturan perbankan (bank umum,bank prekreditan rakyat / BPR, bank syariah)yang akan diterapkan oleh bank-bank tersebut sebagai pedoman dalam menjalankan peran bank. sedangkan OJK itu sebagai pengawas bank-bank tersebut.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar